Majalah Ilmiah UNIKOM
Vol 22 No 1 (2024): Majalah Ilmiah Unikom

Penerapan Pengambilan Keputusan Penentuan Kompetensi Assisten Praktikum Laboratorium Dengan Metode Profil Matching (Studi Kasus: Forum Assisten Laboratorium Stmik Amikom Surakarta)

Lilik Sugiarto (Unknown)
Handoko Handoko (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Apr 2024

Abstract

Untuk mendukung perkuliahan, sesuai dengan visi misi perguruan tinggi salah satu metode pembelajarannya adalah praktikum. Pembobotan praktikum disesuaikan dengan capaian pembelajaran Lulusan (CPL). STMIK AMIKOM SURAKARTA menerapkan kurang lebih 60% Praktikum. Dengan prosentase tersebut menyebabkan padatnya jadwal laboratorium praktikum, di STMIK AMIKOM SURAKARTA memiliki Asisten lab. Sedangkan UPT membutuhkan koordinator laboratorium untuk bertanggung jawab atas beroperasinya laboratorium praktikum. Setiap laboratorium membutuhkan Koordinator dengan kompetensi khusus dalam pengelolaanya. Profil matching adalah metode yang bisa dijadikan acuan, metode Profil matchingdigunakan untuk mengetahui tingkat kompetensi dari seluruh assisten yang direkrut sesuai dengan kompetensi setiap laboratorium. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar metode Profil matching dapat mengetahui peluang tertinggi dari assisten praktikum untuk menjadi seorang koordinator laboratorium yang sesuai dengan kompetensinya. Penerapan metode Profil matching digunakan dalam pengambilan keputusan, Dari hasil pembobotan dan perengkingan untuk lab pemrograman didapatkan profil asisten lab atas nama octa selsa yang bepotensi menjadi koordinator lab pemrograman. Kata Kunci: assisten,kompetensi, laboratorium, profil matching,perengkingan

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jurnal-unikom

Publisher

Subject

Arts Humanities Computer Science & IT Engineering Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences

Description

Jurnal Majalah Ilmiah Unikom (MIU), adalah wadah informasi berupa hasil penelitian, studi kepustakaan, gagasan, aplikasi teori dan kajian analisis kritis di masing-masing bidang kelimuan. Majalah Ilmiah Unikom (MIU) diterbitkan dua kali dalam satu tahun yaitu pada bulan April dan ...