Neraca: Jurnal Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi
Vol. 3 No. 2 (2024): Neraca: Jurnal Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi

PENGARUH JUMLAH HARI LIBUR TERHADAP PENDAPATAN KEDAI 71 PERMINGGU

Sibaran, Jonathan Fernando (Unknown)
Wardhani, Gayatri Kusuma (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Sep 2024

Abstract

Kedai kopi 71 adalah kedai kopi yang berpusat di kota Bandung. Kedai 71 dibuat oleh sekumpulan mahasiswa/i STIMLOG yang menyukai kopi dan mencetuskan untuk membuat kedai kopi sendiri. Kedai 71 bertepat dialamat Sarijadi, Sukasari, Kota Bandung, Jawa Barat 40151. kedai 71 ini didirikan untuk mewadahi mahasiswa/i yang ingin mempelajari kopi. Pada penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah hari libur dapat mempengaruhi pendapatan kedai 71. Pada penelitian ini menggunakan metode statistika. Berdasarkan hasil perhitungan pada bab sebelumnya, mendapatkan hasil penjualan rata-rata minggu pertama, yaitu sebanyak 252,286. Minggu kedua 192,857. Minggu ketiga 296,286. Minggu keempat 153,875. Dari hasil tersebut, dapat dilihat bahwa terjadi ketidak stabilan. Dari data yang kita dapat data yang tertinggi yaitu pada minggu ketiga yang berjumlah 296,286 dan data yang terendah yaitu pada minggu keempat yang berjumlah 153,875.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

neraca

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Neraca: Jurnal Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi, adalah jurnal nasional peer-review yang diterbitkan oleh Komunitas Menulis dan Meneliti (Kolibi). Neraca: Jurnal Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi membahas ekonomi dan bisnis dalam ruang lingkup yang luas. Tim redaksi menyambut baik seluruh masyarakat, ...