Emanasi Jurnal Ilmu Keislaman dan Sosial
Vol 8 No 1 (2025): Jurnal Emanasi Volume 8 Edisi 1 Tahun 2025

Pengaruh Media Promosi Perbankan Syariah Terhadap Minat Menabung Masyarakat Gang Pos Di Bank Syariah

Sari, Shania Ratna (Unknown)
Suwarni, Indah (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Apr 2025

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui media promosi perbankan syariah yang berpengaruh dalam menarik minat masyarakat untuk menabung di bank syariah. Media promosi yang digunakan oleh perbankan syariah dalam penelitian ini terbagi 3, yaitu: media koran, media televisi dan media internet. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif dengan teknik analisis regresi linier sederhana. Adapun data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer berupa kuesioner yang disebarkan kepada masyarakat. Berdasarkan analisis data yang telah dilakukan, variabel media sosial dan internet memiliki kontribusi yang lebih besar dari pada variabel koran dalam meningkatkan minat masyarakat untuk menabung di Bank Syariah

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

emanasi

Publisher

Subject

Religion

Description

Emanasi : Jurnal Ilmu Keislaman dan Sosial, merupakan jurnal yang dikelola oleh Asosiasi Dosen Peneliti Ilmu Keislaman dan Sosial (ADPIKS) , terbit dua kali dalam setahun, Oktober dan April. Jurnal Emanasi merupakan media diskusi ilmiah dalam ilmu keislaman dan ilmu ...