Soedirman Accounting, Auditing and Public Sector Journal
Vol 3 No 1 (2024): SOEDIRMAN ACCOUNTING, AUDITING, AND PUBLIC SECTOR JOURNAL

Analisis Sentimen dan Jaringan Sosial pada Komen Video “Youtube Tangan Kotor Influencer” dalam Judi Online Milik Ferri Irwandi

Firmansyah, Fachru Nur Fahmi (Unknown)



Article Info

Publish Date
13 Jun 2024

Abstract

Dampak negatif dari judi online dan bagaimana fenomena ini mempengaruhi kehidupan sosial dan ekonomi individu. Teknologi internet telah memudahkan akses ke judi online, yang tidak hanya mengakibatkan kerugian finansial tetapi juga mengganggu status sosial, interaksi, dan kehidupan pribadi penjudi. Jurnal ini juga mencakup bagaimana peraturan yang ketat terhadap judi online di Indonesia sering kali dilanggar dan bagaimana promosi situs judi online telah merambah ke media sosial dan platform streaming game dan secara terang terangan promosi dilakukan oleh para artis. Ferry irwandi yang meriupakan seorang youtuber mencoba memberikan eduka terhadap hal tersebut dalam videonya yang berjudul “Tangan Kotor Influencer dalam Judi Online” yang pada akhirnya viral dan mendapat berbagai macam opini dari Masyarakat. Tujuan dari penelitian ini adalah unutk melakukan analisis sentiment pada komentar yang ada pada video tersebut dan melakukan analisis jaringan sosial (SNA) dengan tujuan unutk mengtahui aktor yang berperan penting dapalm penyebaran informasi tersebut. Penelitian menggunakan metode Social Network Analysis. Hasil penelitian menunjukan 1169 komen sentiment negatif tercata dan akun @soeseno7 sebagai aktor utama dalam jaringan yang terbentuk.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

saap

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Soedirman Accounting, Auditing and Public Sector Journal (SAAP) is a peer-reviewed journal published by the Department of Accounting, Faculty of Economics and Business, Universitas Jenderal Soedirman twice a year (June and December). SAAP aims to publish articles in the field of accounting, ...