The sugar palm plant (Arenga pinnata) is a versatile palm plant that can be used in almost all parts and has economic value. The research objective was to obtain information on the potential and utilization of Aren for further use by the community in Gema Village, Simpang Dua District, Ketapang Regency. The research was carried out in February-March 2022 using the census method, namely to take an inventory of sugar palm plants based on growth rates, interviews and documentation. The results showed that there were 242 individual Aren plants in Gema Village, Simpang Dua District, Ketapang Regency with a potential of 47.93% not yet productive Aren plants, 26.85% almost productive Aren plants, 9.91% productive Aren plants, and 9.91% non-productive Aren plants. Productive 15.41%. The people of Gema Village, Simpang Dua District, Ketapang Regency use male flowers which can produce palm sap water as a raw material for making palm sugar, which is divided into jiroh (liquid sugar), solid sugar (brown sugar) and ant sugar. In addition, the fruit is used as fruit and fro, the leaves are used as a wrapper for solid sugar (brown sugar) and broom sticks and fibers are used as a substitute for filters and as a lid for water.Keywords: Aren, Potential Aren, Utilization Of Aren.AbstrakTumbuhan Aren (Arenga pinnata) merupakan tumbuhan palma yang serbaguna dapat dimanfaatkan hampir disemua bagian dan memiliki nilai ekonomi. Tujuan penelitian untuk mendapatkan informasi terhadap potensi dan pemanfaatan Aren untuk selanjutnya dapat dimanfaatatkan secara terus menerus oleh masyarakat di Desa Gema Kecamatan Simpang Dua Kabupaten Ketapang. Penelitian dilaksanaan pada Februari-Maret 2022 menggunakan metode sensus, yaitu untuk menginventarisasi tumbuhan Aren berdasarkan tingkat pertumbuhan, wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan terdapat sejumlah 242 individu tumbuhan Aren di Desa Gema Kecamatan Simpang Dua Kabupaten Ketapang dengan potensi tumbuhan Aren belum produktif 47,93%, tumbuhan Aren hampir produktif 26,85%, tumbuhan Aren sedang prodktif 9,91%, dan tumbuhan Aren tidak produktif 15,41%. Masyarakat Desa Gema Kecamatan Simpang Dua Kabupaten Ketapang memanfaatkan bunga jantan yang dapat menghasilkan air nira Aren sebagai bahan baku pembuatan gula Aren yang terbagi menjadi jiroh (gula cair), gula padat (gula merah) dan gula semut. Selain itu buah dimanfaatkan sebagai kolang-kaling, daun dimanfaatkan sebagai pembungkus gula padat (gula merah) maupun sapu lidi dan ijuk dimanfaatkan sebagai penganti penyaring maupun sebagai tutup labu air.Kata kunci: Aren, Potensi Aren, Pemanfaatan Aren.
Copyrights © 2023