Journal Papyrus : Sosial, Humaniora, Perpustakaan dan Informasi
Vol. 3 No. 1 (2024): Januari 2024

EVALUASI PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI DI PERPUSTAKAAN SEKOLAH SMK TELEKOMUNIKASI TUNAS HARAPAN

Prastya, Krisna Budi (Unknown)
Latuperissa, Rudy (Unknown)
Koerniawati, Tintien (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Jan 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penerapan sistem informasi serta keberhasilan pengembangan teknologi informasi di ruang lingkup perpustakaaan SMK Telekomunikasi tunas harapan, Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif yang proses evaluasinya menggunakan proses evaluasi model PIECES sebagai landasan untuk melakukan evaluasi. Hasil dari penelitian ini untuk sistem informasi yang digunakan oleh perpustakaan SMK Telekomunikasi Tunas Harapan sudah cukup baik serta sudah memenuhi landasan model PIECES yang mengevaluasi dengan melihat performance, Information and Data, Economics, Control and Security, Efficiency, Service. penelitian ini juga menghasilkan rekomendasi yang dapat digunakan perpustakaaan SMK Telekomunikasi Tunas Harapan untuk mengembangkan teknologi informasi di perpustakaan tersebut. untuk masalah atau kendala yang masih terjadi di perpustakaan mungkin hanya jaringan yang masih mengikuti perangkat jaringan dari SMK Telekomunikasi Tunas Harapan, jadi untuk perpustakaan penulis merekomendasikan untuk menggunakan atau menambah perangkat jaringan sendiri yang digunakan di perpustakaan, sehingga perpustakaan dapat menjalankan pekerjaannya dengan maksimal.Perkembangan perpustakaan penulis juga merekomendasikan bahwa perpustakaan SMK Telekomunikasi Tunas Harapan bisa segera mulai merancang dan melakukan perencanaan untuk membuat sebuah sistem sendiri, hal tersebut dikarenakan supaya perpustakaan bisa menambah layanan yang diberikan ke pemustaka serta sesuai dan mendukung dengan fokus bidang dari SMK Telekomunikasi Tunas Harapan itu sendiri yaitu pada bidang Teknologi Informasi.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jp

Publisher

Subject

Humanities Computer Science & IT Library & Information Science Social Sciences

Description

✔ Digital Library ✔ Bibliometrics ✔ Media and Information Literacy ✔ Digital Literacy ✔ Information Organization ✔ ICT in Library ✔ Data Scientist ✔ System Analist ✔ Curator ✔ Information Technology based of library system developer ✔ Information Retrieval System ✔ ...