Jurnal Basicedu
Vol. 5 No. 6 (2021)

Pengembangan Model Pembelajaran Membaca dan Numerasi di Tengah Evolusi Konsep Literasi

Arrosyad, M Iqbal (Unknown)
Nugroho, Fandi (Unknown)



Article Info

Publish Date
02 Dec 2021

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan perkembangan model pembelajaran materi membaca dan numerasi di kelas IV Sekolah Dasar ditengan evolusi konsep literasi. Penelitian lain belum ada yang memfokus ke literasi dan numerasi di evolusi konsep literasi. Metode yang digunakan yakni metode penelitian research and development dengan model ADDIE (Analysis, Design, Develompent and Implementation, Evaluation), tempat penelitian di SD Negeri 5 Mendobarat dengan teknik pengumpulan data meliputi observasi, wawancara, dokumentasi, dan angket. Sedangkan teknik analisis data menggunakan validasi ahli materi, ahli bahasa, dan ahli media, dan analisis deskriptif kuantitatif dan kualitatif. Hasil dari penelitian bahwa ahli materi  didapat nilai 80% dengan keterangan sangat baik, ahli bahasa didapat nilai 83,3% dengan keterangan sangat baik, dan ahli media didapat nilai 86,6% dengan keterangan sangat baik. Rata-rata nilai pretes 70,824 dan rata-rata nilai postes 85,8185. Dengan demikian modul pembelajaran literasi dan numerasi lebih efektif digunakan dalam pembelajaran di kelas IV SD.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

basicedu

Publisher

Subject

Mathematics

Description

Penelitian tentang ilmu kependidikan dan bertujuan membandingkan keefektifan model pendekatan contextual teaching and learning (CTL) dan pendekatan discovery yaitu dengan memberi soal pemecahan masalah pembelajaran matematika terhadap kemampuan berpikir kreatif mahasiswa PGSD Universitas ...