Pengelolaan sumber daya manusia (Human Resource Management) adalah aspek yang krusial dalam operasional sebuah perusahaan. Keberhasilan suatu perusahaan tidak hanya bergantung pada produk atau layanan yang ditawarkan, tetapi juga sangat bergantung pada kemampuan perusahaan dalam mengelola dan memanfaatkan SDM yang dimilikinya. PT Digerati Atomic Indonesia, sebagai perusahaan teknologi yang terus berkembang, tidak terkecuali dari kebutuhan akan sistem pengelolaan sumber daya manusia yang efisien dan terkini.
Copyrights © 2023