Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui bagaimana karakteristik komunikasi pemasaran digital dan periklanan yang akan menarik perhatian Milenial dan Generasi Z. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode deskriptif eksploratif dengan pendekatan kualitatif. Objek dalam penelitian ini adalah penduduk Generasi Millenial dan Generasi Z di wilayah Surabaya. Dalam penelitian ini, peneliti menggunakan sistem pengumpulan data dengan melalui kuesioner. Hasil yang diperoleh dari penelitian ini memperlihatkan bahwa terdapat karakteristik pemasaran digital dan komunikasi periklanan yang berpotensi meningkatkan keterlibatan Millenial dan Generasi Z dengan stimulasi musik populer, humor dan komunikasi pemasaran dan periklanan digital y Kata kunci : Komunikasi digital, Pemasaran, Periklanan, Millenial dan Generasi Z
Copyrights © 2024