Jurnal Akuntansi dan Manajemen Bisnis (JAMAN)
Vol. 4 No. 1 (2024): April: Jurnal Akuntansi dan Manajemen Bisnis (FORTHCOMING)

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI LOYALITAS PELANGGAN MIE GACOAN

Excel Ginting (Unknown)
Ary Natalina (Unknown)
Agustina Nicke Kakiay (Unknown)



Article Info

Publish Date
02 Jul 2024

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Loyalitas Pelanggan Mie Gacoan yakni Pengaruh Kualitas Produk, Kualitas Pelayanan, dan Harga Terhadap Loyalitas Pelanggan Mie Gacoan. Metode penelitian ini adalah deskriptif kuantitatif, sumber data primer dengan instrumen kuesioner yang disebar kepada 100 responden dengan kriteria adalah pelanggan Mie Gacoan. Teknik analisis dengan Uji Validitas, Uji Reliabilitas, Uji Asumsi Klasik, Uji Regresi Linear Berganda. Pengambilan sample pada penelitian ini menggunakan non probability sampling dengan teknik purposive sampling. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel kualitas produk dan harga berpengaruh terhadap loyalitas pelanggan Mie Gacoan dan variabel kualitas pelayanan tidak berpengaruh terhadap loyalitas pelanggan Mie Gacoan.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

JAMAN

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal Akuntansi dan Manajemen Bisnis adalah jurnal yang ditujukan untuk publikasi artikel ilmiah yang diterbitkan oleh Asosiasi Dosen Muda Indonesia dan di payungi Oleh Yayasan Dosen Muda Indonesia. Jurnal ini adalah jurnal Akuntansi dan Manajemen Bisnis yang bersifat peer-review dan terbuka. ...