Penambahan kapur pada tanah berpasir terhadap test direct shear bertujuan untuk mengetahui hubungan seberapa besar nilai kuat geser dari tanah pasir dengan penambahan kapur. Metode penelitian yang digunakan adalah dengan melakukan pemeriksaan dan pengujian tanah di laboratorium sesuai dengan data yang diperlukan. Penelitian ini dilakukan berdasarkan pada jurnal, buku-buku, dan standar pengujian yang umum digunakan dalam bidang geoteknik.pada hasil uji direct Shear, pada tanah campuran kapur mendapatkan hasil yang cukup memuaskan, tetapi dari beberapa pengujian dan bahan yang di tambahkan hasil yang memuaskan yaitu pada presentase 35% di karena di bandingkan hasil yang lain nilai yg paling stabil adalah presentase tersebut yang mendapatkan nilai kohesei 1,249 kg/cm² dan nilai sudut geser 45,305º.2. Hasil pengujian direct shear dari kota medan langkat stabat dendang tirta, diketahui bahwa penambahan bahan campuran kapur memiliki hubungan dengan nilai kuat geser pada tanah di daerah stabat tanjung pura. Nilai Direct Shear Test dengan besarnya kohesi senilai 0,197 kg/cm2 dan besarnya sudut geser dalam senilai 11,907˚, mengalami peningkatan pada kapur dengan presentase 35% sebesar 15,53% dengan nilai kohesi senilai 1,249 kg/cm2 juga nilai sudut geser dalam senilai 45,305º. Kata Kunci : Kapur, Tanah Pasir, Direct Shear
Copyrights © 2024