J-AKSI : JURNAL AKUNTANSI DAN SISTEM INFORMASI
Vol 5 No 1 (2024): Edisi Februari 2024

Pengaruh Profitabilitas, Leverage Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Nilai Perusahaan: (Studi Pada Perusahaan Manufaktur Sub Sektor Makanan dan Minuman yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2017-2021)

Ahmad, Eva (Unknown)
Tito Marta Sugema Dasuki (Unknown)
Euis Meilani (Unknown)



Article Info

Publish Date
13 Feb 2024

Abstract

Sebuah perusahaan yang baik dapat terlihat dari nilai perusahaannya, saat ini persaingan bisnis antarperusahaan sangat ketat dan tidak lepas dari pengaruh perkembangan sosial, politik, teknologi danekonomi. Oleh karena itu perusahaan harus lebih efektif dan efisien dalam menjalankan kegiatanoperasional perusahaan serta meningkatkan kinerja dan berinovasi dengan meningkatkankesejahteraan pemegang saham serta meningkatkan pertumbuhan perusahaan dengan meningkatkannilai perusahaan. Pendekatan dalam penelitian ini adalah analisis deskriptif dan verifikatif denganmenggunakan data sekunder. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan manufaktur subsektormakanan dan minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2017-2021. Sementara itu, sampeldalam penelitian ini ditentukan dengan metode purposive sampling sehingga diperoleh sebanyak 19perusahaan selama 3 tahun. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa profitabilitas berpengaruhsignifikan terhadap nilai perusahaan, leverage berpengaruh signifikan terhadap nilai perusahaan danukuran perusahaan berpengaruh signifikan terhadap nilai perusahaan

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jaksi

Publisher

Subject

Humanities Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Environmental Science Social Sciences

Description

Jurnal Akuntansi dan Sistem Informasi (J-AKSI) diterbitkan oleh Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Majalengka secara berkala (setiap enam bulan) dengan edisi terbit bulan Februari dan Agustus. Tujuan jurnal ini adalah untuk mempublikasikan hasil riset Akuntansi dan ...