Jurnal Ilmiah Mahasiswa Nias Selatan
Vol 6 No 2 (2023): Jurnal Ilmiah Mahasiswa Nias Selatan

PENGARUH PERILAKU KEWIRAUSAHAAN TERHADAP PENDAPATAN USAHA DAGANG (UD) DI KECAMATAN SIROMBU KABUPATEN NIAS BARAT

Nasran Hia (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Jul 2023

Abstract

Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui pengaruh perilaku kewirausahaan terhadap pendapatan usaha dagang (UD) di kecamatan sirombu kabupaten nias barat, jenis penelitian kuantitatif bersifat asosiatif, instrument penelitian adalah observasi, angket dan pengambilan dokumentasi. Populasi dan sampel penelitian adalah sebanyak 30 orang pedagang usaha. Berdasarkan hasil penelitian pengaruh perilaku kewirausahaan terhadap pendapatan usaha dagang (UD) di kecamatan sirombu kabupaten nias barat adalah thitung5,745>ttabel1,701. Saran 1). Diharapkan kepada pedagang usaha yang masih belum memiliki surat izin, 2) Pedagang usaha yang masih takut dalam mengembangkan usahanya diharapkan untuk dapat lebih berani dalam mengabil resiko, 3) kepada seluruh para pengusaha dagang yang ada di Kecamatan Sirombu agar lebih memperhatikan atau lebih berhati-hati dalam memberikan bon kepada konsumen, karena dapat mengakibatkan usaha dagang tidak berkembang, 4) Pelaku usaha harus mampu memisahkan atau membedakan uang pribadi dengan modal usaha, supaya modal usaha dapat tepat sasaran dan dapat mengurangi resiko yang ada.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jim

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

JIM (Jurnal Ilmiah Mahasiswa) merupakan wadah publikasi karya ilmiah mahasiswa dan/atau dosen pada bidang manajemen dan akuntansi keuangan yang diterbitkan oleh LPPM UNIRAYA yang bertujuan untuk menyebarkan informasi tentang karya ilmiah dari dan untuk akademisi yang berminat pada manajemen dan ...