Jurnal Keuangan dan Perbankan
Vol. 20 No. 2 (2024): Jurnal Keuangan Dan Perbankan, Volume 20 No. 2, Juni 2024

Pengaruh Pengungkapan Corporate Social Respontibility, Profitabilitas, dan Solvabilitas terhadap Nilai Perusahaan Studi terhadap Perusahaan LQ 45 yang terdaftar di BEI Tahun 2018-2022

Tirtagiri, Muhammad Rafly (Unknown)
Sufina, Lediana (Unknown)



Article Info

Publish Date
16 Jun 2024

Abstract

Nilai perusahaan menjadi Nilai perusahaan menjadi satu indikator penting di pasar modal bagi pemangku kepentingan. Pergerakan nilai tersebut dapat di pengaruhi oleh banyak hal dan akan menjadi gambaran sejauh mana kapasitas kesuksesan perusahaan. Penelitian ini meninjau sejauh mana pengaruh Pengukapan Corporate Social Respontibility (CSR) , sebagai ukuran penting aspek kepedulian perusahaan terhadap lingkungan sekitar Pengaruh Profitabilitas sebagai rasio penting dalam mengukur keuntungan dan solvabilitas sebagai rasio sejauh mana perusahaan mampu untuk membayarkan kewajiban nya, terhadap nilai perusahaan sector LQ 45 yang terdaftar di BEI selama periode 2018-2022 yang berjumlah 45 perusahaan. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa Profitabilitas tetap menjadi pertimbangan penting untuk perusahaan namun demikian hasil penelitian ini mengidentifikasi bahwa CSR berdasarkan GRI 4 memiliki pengaruh negatif terhadap nilai perusahaan dan solvabilitas tidak memiliki pengaruh terhadap nilai perusahaan

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jkp

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

Jurnal Keuangan dan Perbankan (JKP) adalah jurnal ilmiah yang diterbitkan oleh STIE Indonesia Banking School sebagai media publikasi salah satu kegiatan Tridharma Perguruan Tinggi di bidang penelitian dan pengabdian masyarakat. Terbit dua kali dalam setahun pada bulan Juni dan Desember. Merupakan ...