Al-Jami'ah: Journal of Islamic Studies
No 36 (1988)

Apakah Benar Utsman Bin Affan Seorang Nepotis? (Sebuah Tanggapan)

Sokah, Umar Asasuddin (Unknown)



Article Info

Publish Date
23 Jan 2024

Abstract

Pada bulan Januari 1984 terbitlah sebuah buku dengan judul Menguak Sejarah Muslim: Suatu Kritik Metodologis oleh Drs. Nurouzzaman Shiddiqi MA. Dengan terbitnya buku ini maka bertambahlah Hasanah perpustakaan sejarah Islam. Buku ini, seperti dikatakan oleh penulisnya pada “sekapur sirih”, terdiri atas tiga bab: “Penulisan Sejarah Muslim,” ”Utsman bin Affan,” dan “Islam Pada Masa Pendudukan Jepang (1942-1945).” Khusus mengenai bab kedua telah disiarkan oleh majalah Al-Jami'ah tahun XV nomor 20 (1980) dengan judul “Apakah Benar Utsman Bin Affan Seorang Nepotis?.” Dan yang akan saya tanggapi hanya yang telah disiarkan oleh majalah Al-Jami'ah atau bab kedua buku tersebut di atas.

Copyrights © 1988






Journal Info

Abbrev

AJIS

Publisher

Subject

Religion Humanities

Description

Al-Jamiah invites scholars, researchers, and students to contribute the result of their studies and researches in the areas related to Islam, Muslim society, and other religions which covers textual and fieldwork investigation with various perspectives of law, philosophy, mysticism, history, art, ...