Teknobuga : Jurnal Teknologi Busana dan Boga
Vol 1, No 2 (2014)

PENINGKATAN PEMBELAJARAN PENGOLAHAN KUE INDONESIA DARI BAHAN PISANG MELALUI MODEL PEMBELAJARAN COOPERATIVE LEARNING PADA SISWA KELAS X PATI SERI SMK NEGERI 3 PATI TAHUN PELAJARAN 2009/2010

Nawangsri, Siti ( SMK Negeri 3 Pati)



Article Info

Publish Date
20 Jun 2016

Abstract

rumusan masalah dalam penelitian ini bagaimana penerapan model pembelajaran Cooperative  Learning,  meningkatkan  kualitas  pembelajaran pengolahan kue Indonesia bahan dasar pisang, pada siswa kelas X Patiseri SMK 3 Pati. Penelitian ini melalui dua siklus.Hasil Penelitian ini dengan model pembelajaran Coooperative Learning menjadi lebih baik jika dibandingkan dengan pembelajaran dengan model sebelumnya. Pada siklus I ketuntasan klasikal 93,10% dan siklus II klasikal meningkat  menjadi  100%.  Hal  ini  diketahui  pembelajaran  Cooperative Learning dapat meningkatkan kualitas dan kompetensi mengolah kue pisang.

Copyrights © 2014






Journal Info

Abbrev

teknobuga

Publisher

Subject

Engineering

Description

Teknobuga : Jurnal Teknologi Busana dan Boga publishes original research articles on the recent issues related to fashion, food, beauty studies, home economics studies, hotel and tourism management, and vocational ...