Jurnal Abdimas Indonesia
Vol. 1 No. 4 (2023): Desember : Jurnal ABDIMAS Indonesia

Penguatan Branding Desa Wisata Adiluhur Melalui Perancangan Event Desa Wisata yang Adaptif dan Inovatif

Novanda Alim Setya Nugraha (Unknown)
Siti Khomsah (Unknown)
Rima Dias Ramadhani (Unknown)



Article Info

Publish Date
11 Dec 2023

Abstract

Desa Wisata Adiluhur memiliki potensi wisata yang beragam dan mendapatkan berbagai penghargaan karena pengelolaan desa wisatanya yang maju. Sayangnya, popularitas Deswita Adiluhur belum diimbangi dengan sinergitas branding yang kuat dengan kegiatan event/festival yang digelar atau diselenggarakan oleh Pengelola Desa Wisata Adiluhur. Adanya festival/event yang rutin diselenggarakan sebagai sarana menarik wisatawan agar dapat berkunjung secara rutin. Event yang dibuat nanti harus dapat mengedepankan aspek humanis serta mudah diimplementasikan oleh pengelola Deswita Adiluhur. Adapun Festival yang diimpelementasikan adalah Sport Tourism Festival, English Day Festival, dan Festival Desa Wisata. Ketiga festival tersebut dapat berjalan dengan baik dan mampu mengangkat branding Desa Wisata Adiluhur untuk mendatangkan jumlah wisatawan yang lebih massif.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jai

Publisher

Subject

Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Languange, Linguistic, Communication & Media Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Public Health Social Sciences Other

Description

Jurnal pengabdian kepada Masyarakat dengan akses terbuka dengan ruang lingkup berbagai bidang Ilmu Kesehatan, Kedokteran, Sosial Humaniora dan Multidisiplin ilmu termasuk penelitian dasar dalam Ilmu kesehatan umum, ilmu psikologi, ilmu farmasi, keperawatan dan Kebidanan. Artikel dalam jurnal ...