Industrial Engineering Online Journal
Vol 13, No 4 (2024): WISUDA PERIODE OKTOBER TAHUN 2024

PERBAIKAN METODE SAMPLING BIBIT EUCALYPTUS SP. DENGAN PENDEKATAN MONTE CARLO SIMULATION

Syamra, Farhan (Unknown)
Saptadi, Singgih (Unknown)



Article Info

Publish Date
26 Aug 2024

Abstract

AbstrakPT ITCI Hutani Manunggal adalah perusahaan swasta yang bergerak di bidang Hutan TanamanIndustri (HTI) yang berfokus pada memproduksi kayu yang akan diolah menjadi pulp sebagai bahanbaku pembuatan kertas. Pada penelitian ini, pengamatan dilakukan pada area pembibitan (Nursery),di mana terdapat proses Premium Seedling Quality Assessment yang akan menyeleksi bibit bibit yangakan di kirimkan ke Plantation untuk ditanam. Setelah dilakukan pengamatan pada proses PremiumSeedling Quality Assessment ini kurang representatif saat melakukan sampling, dikarenakan masihbanyak bibit yang failed pada saat akan ditanam. Masalah ini menyebabkan munculnya kerugian bagiPT ITCI Hutani Manunggal itu sendiri. Sehingga peneliti memberikan saran perbaikan berupaperubahan metode sampling yang nantinya akan dibandingkan jumlah bibit failed metode terbaru inidengan metode sebelumnya dengan pendekatan Monte Carlo Simulation. Nantinya setelahdibandingkan akan terlihat metode mana yang lebih representatif dan akan menjadi saran perbaikanuntuk PT ITCI Hutani Manunggal. Kata Kunci Perbaikan Metode, sampling, Monte Carlo Simulation

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

ieoj

Publisher

Subject

Industrial & Manufacturing Engineering

Description

INDUSTRIAL ENGINEERING ONLINE JOURNAL adalah Karya Ilmiah S1 Program Studi Teknik Industri Fakultas Teknik Universitas Diponegoro yang memuat tulisan ilmiah dan hasil-hasil penelitian, kajian ilmiah, analisis dan pemecahan permasalahan di Industri yang erat hubungannya dengan bidang Ilmu Teknik ...