PYTHAGORAS: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika
Vol 4, No 2 (2015): PYTHAGORAS: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika

EFEKTIVITAS METODE PEMBELAJARAN MAKE A MATCH DAN METODE PEMBELAJARAN TALKING STICK DITINJAU DARI HASIL BELAJAR SISWA KELAS VIII DI SMP NEGERI 11 BATAM TAHUN PELAJARAN 2014/2015

Jafri, Fauzan (Unknown)
Adrila, Dewi (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Aug 2016

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk Mengetahui efektivitas metode pembelajaran Make AMatch dan metode pembelajaran Talking Stick ditinjau dari hasil belajar. Penelitian inimerupakan penelitian kuasi eksperimen dan desain yang digunakan adalah Two GroupRandomized Subject Post Test Only dengan menggunakan teknik Cluster Random Sampling.Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VIII SMP Negeri 11 Batam padasemester II tahun pelajaran 2014/2015dan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalahkelas VIII-3 sebagai kelas eksperimen 1 dan kelas VIII-4 sebagai kelas eksperimen 2.Instrumen yang digunakan dalam penelitian berupa tes hasil belajar. Analisis data dilakukandengan menggunakan one sample t-test untuk hipotesis 1 dan 2 sedangkan untuk hipotesis 3menggunakan Independent Sample t-test. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa, (1)Metode make a match efektif jika ditinjau dari hasil belajar matematika pada pokok bahasanmenghitung luas permukaan dan volume kubus siswa kelas VIII SMP negeri 11 batam tahunpelajaran 2014 / 2015. (2)Metode talking stick tidak efektif jika ditinjau dari hasil belajarmatematika pada pokok bahasan menghitung luas permukaan dan volume kubus siswa kelasVIII SMP negeri 11 batam tahun pelajaran 2014 / 2015. (3) Terdapat perbedaan efektifitasmetode make a match dan metode talking stick jika ditinjau dari hasil belajar matematikapada pokok bahasan menghitung luas permukaan dan volume kubus siswa kelas VIII SMPnegeri 11 batam tahun pelajaran 2014 / 2015.Kata kunci: Efektivitas Metode Pembelajaran, Metode Make A Match, Metode Talking Stick

Copyrights © 2015






Journal Info

Abbrev

jurnalphythagoras

Publisher

Subject

Mathematics

Description

Phytagoras: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika is a peer review national journal. This journal is publishing high-quality articles in the field of mathematics education, both research and scientific studies. The aim of the journal is to publish and disseminate the current or new findings of ...