Guru atau seorang pendidik melakukan pemanfaatan teknologi informasi dalam aktifitas pembelajaran agar menarik perhatian siswa dan siswi untuk tujuan meningkatkan minat belajar siswa agar siswa dan siswi menyukai minat membaca kami selaku guru menginovasi cara belajar menggunakan pembelajaran visual based learning agar minat siswa dan siswi menyukai pembelajaran yang diberikan oleh guru dan meningkatkan.penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode mengumpulkan data menggunakan kuesioner. Berdasarkan uji lapangan ditemukan menggunakan visual based learning sebagai inovasi pembelajaran dapat meningkatkan minat dan kualitas membaca pada proses pembelajaran.
Copyrights © 2024