TRANSBORDERS: International Relations Journal
Vol. 6 No. 2 (2023): TransBorders: International Relations Journal

IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PERMISO ESPECIAL DE PERMANENCIA DI KOLOMBIA TERHADAP MIGRASI PENGUNGSI MASA KEPEMIMPINAN IVAN DUQUE (2018-2022)

Natasya (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Jun 2023

Abstract

Mengunakan sekuritisasi theory, tulisan ini menjelaskan mengenai keefektifan implementasi kebijakan Permiso Especial De Permanencia (PEP) yang dilakukan Pemerintah Kolombia untuk menangani aktivitas migrasi pengungsi di masa kepemimpinan Ivan Duque (2018-2022). Keefektifan implementasi kebijakan Permiso Especial De Permanencia (PEP) ini menekan dampak ancaman keamanan nasional Kolombia. Ancaman keamanan nasional berupa overpopulation pengungsi Venezuela dan masalah sosial terhadap pengungsi Venezuela. Hasil dari tulisan ini, Hasil penelitian ini berupa implementasi Kebijakan Permiso Especial De Permanencia (PEP) menjadi strategi pemerintah Kolombia di masa kepemimpinan Ivan Duque (2018-2022) untuk menangani migrasi pengungsi Venezuela dan menekan masalah sosial yang dihadapi pengungsi Venezuela di Negara Kolombia.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

transborders

Publisher

Subject

Arts Humanities Social Sciences

Description

TransBORDERS: Internasional Relations Journal is a periodical international relations journal that is published twice a year (December and June). TransBORDERS: Internasional Relations Journal is managed and published by Laboratory of International Relations,Department, of International Relations ...