Abdi Geomedisains
Vol. 3, No. 2, January 2023

Optimalisasi Penanggulangan Masyarakat Di Bidang Kesehatan Di Era Pandemi Covid-19 Di Desa Gelogor, Kecamatan Kediri, Lombok Barat

Arum Almuaromah, Dita (Unknown)
Sarjito, Sarjito (Unknown)



Article Info

Publish Date
04 Sep 2024

Abstract

Kondisi darurat akibat Covid-19 dalam kerangka negara kesatuan tidak hanya menjadi tanggung jawab pemerintah pusat, namun perlu peran dan tanggung jawab pemerintah daerah. Hal ini menjadi penting bagi pemerintah untuk melakukan inovasi kebijakan dalam penanganan pandemi Covid-19 tanpa mengesampingkan kebijakan yang telah di keluarkan oleh pemerintah pusat. Pada Kuliah Kerja Nyata Muhammadiyah Aisyiyah 2021 di Lombok Barat ini penulis melakukan pengabdian Masyarakat secara langsung walaupun di masa pandemi. Beberapa program kerja unggulan penulis adalah webinar Hidup sehat ditengah pandemic Covid-19 danĀ  Pencegahan Stunting dan pernikahan usia dini. Dua program kerja ini adalah yang paling penulis unggulkan karena melihat kebutuhan dan keadaan masyarakat dimana desa Gelogor pernah masuk dalam daftar desa yang mengalami Stunting parah.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

abdigeomedisains

Publisher

Subject

Dentistry Earth & Planetary Sciences Environmental Science Medicine & Pharmacology Nursing

Description

This journal publishes articles regarding community service and or engagement activities conducted by a researcher, scientist, student, and academia. The focus and scope of this journal are main problems in community in areas, but not limited to: - Geography - Pharmacy - Dentistry and - Health ...