Journal of Soil Quality and Management
Vol. 3 No. 1 (2024): Jurnal Soil Quality and Management

ANALISIS TIPE IKLIM BERDASARKAN CURAH HUJAN PADA BEBERAPA KECAMATAN DI KABUPATEN LOMBOK BARAT

Anas Tasiyah, Lindri (Unknown)
Sutriono, Raden (Unknown)
Silawibawa, I Putu (Unknown)



Article Info

Publish Date
21 Jun 2024

Abstract

Permasalahan perubahan iklim dipulau Lombok khususnya di Kabupaten Lombok Barat, hal ini menjadi faktor utama dalam melaksanakan kegiatan produksi pertanian di wilayah Kabupaten Lombok Barat. Salah satu upaya yang harus dilakukan dengan analisis tipe iklim dengan menggunakan metode Oldeman agar dapat mengetahui kebutuhan air tanaman serta curah hujan pada wilayah tersebut. Tujuan dari penelitian ini yaitu, untuk mengetahui mengetahui tipe iklim di beberapa Kecamatan di Lombok Barat berdasarkan klasifikasi iklim menurut Oldeman. Metode yang digunakan dalam peneltian ini adalah metode deskriptif, yang dimulai dengan pengumpulan data dari badan meteorologi, klimatologi dan geofisika., menganalisis data dan menginterpetasi data. Analisis tipe menurut Oldeman pada dasarnya menentukan jumlah bulan basah, bulan kering dan bulan lembab yang dimana jumlah bulan basah > 200 mm, bulan kering < 100 mm dan bulan lembab 100-200 mm. Hasil yang diperoleh dari penentuan tipe iklim pada beberapa Kecamatan yaitu pada Kecamatan Kediri bertipe iklim C3, pada Kecamatan Narmada D3, pada Kecamatan Lembar D3 dan pada Kecamatan Gerung bertipe iklim E3.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jsqm

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Environmental Science

Description

Journal of Soil Quality and Management (JSQM) is open access, published by Department of Soil Science, Faculty of Agriculture, Mataram University, contains scientific articles form of original research results and an overview of aspects of land and land management that includes: Soil Fertility, Soil ...