Jurnal Agribisnis dan Pembangunan Pertanian (JAPP)
Vol. 2 No. 1 (2024)

Pemanfaatan Jerami Padi sebagai Bahan Utama Pupuk Bokashi Organik

Putriyana, Aulia Miftahunnisa Exa (Unknown)
Putrayana , Adhira Alfansa Exa (Unknown)
Razaki, Muhamad Abyan (Unknown)



Article Info

Publish Date
27 Sep 2024

Abstract

Pemanfaatan limbah jerami padi yang kemudian diolah menjadi pupuk bokashi organik merupakan salah satu upaya untuk meningkatkan ekonomi petani. Metode yang digunakan adalah sosialisasi dan penyuluhan, pelatihan dan pembinaan, hingga evaluasi program. Kegiatan dilakukan di salah satu desa, diikuti oleh masyarakat setempat. Selama kegiatan berlangsung seluruh peserta terlihat aktif berpartisipasi dalam penyampaian materi mengenai pengolahan limbah jerami padi untuk menjadi produk yang memiliki nilai jual. Peserta juga dibekali bimbingan mengenai pengembangan potensi desa untuk keterampilan dan pengetahuan bagi para peserta.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

japp

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry

Description

Jurnal Agribisnis dan Pembangunan Pertanian (JAPP) adalah Jurnal yang menerbitkan artikel hasil-hasil pemikiran dan hasil-hasil penelitian pada bidang agribisnis & pembangunan pertanian. Jurnal ini bertujuan untuk meningkatkan publikasi karya ilmiah, pendistribusian hasil riset, penumbuhan iklim ...