Introduction/Main Objectives: Karyawan merupakan aset yang berharga dalam pengelolaan sebuah instansi. Sebab karyawan merupakan sumber daya manusia yang memberikan andil berarti terhadap satuan kerja secara efisien dan efektif. Background Problems: Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisa pengaruh Kepemimpinan dan Komunikasi pada PT Indo Personnel Cabang Jakarta. Novelty: untuk membuktikan kembali terkait Pengaruh Kepemimpinan demokratis dan komunikasi Terhadap Kinerja Karyawan pada PT Indo Personnel Cabang Jakarta. Research Methods: Model Analisa data yang digunakan adalah analisi regresi linier berganda, pemilihan sampel di lakukan dengan cara menggunakan sampeljenuh. Adapun sampel berjumlah 97 responden,dengan menggunakan analisis regresi linier berganda. Finding/Results: Hasil uji Regresi menunjukkan bahwa adalah 0,696 atau 69,6% faktor-faktor Kinerja Karyawan dapat di jelaskan oleh Kepemimpinan Demokratis dan Komunikasi. Secara parsial kepemimpinan demokratis berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan dengan hasil analisi yaitu nilai Fhitung = 111.090 > dari Ftabel = 2,090. Conclusion: Hasil uji t menunjukkan bahwa vaariabel kepemimpinan demokratis menunjukkan hasil thitung = (9,169) variabel komunikasi menunjukkan hasil thitung = (6.276), maka secara parsial kekedua variabel tersebut berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan. Keywords: Kepemimpinan Demokratis, Komunikasi, Kinerja Karyawan
Copyrights © 2024