Abstract: This research aims to determine parents' views on the animated children's film Lellobee City Farm which contains LGBT elements on the YouTube Kids platform. The research method used is a qualitative descriptive method. Data was collected through interviews with 7 informants from different backgrounds aged 20-43 years and who had children aged 2-5 years. The results of this research indicate that parents who believe that LGBT in the animated children's film Lellobee City Farm is inappropriate because the broadcast has a negative impact because broadcasting can affect children's mindset. However, parents with a lower educational background than other informants tend not to be aware of the presence of LGBT elements in their children's broadcasts because they are unable to recognize the symbols and signs related to LGBT. Technological developments make a lot of information or content containing LGBT elements easily accessible in the media. The existence of LGBT elements that have escaped broadcast on YouTube Kids makes parents increasingly wary and reduces users' trust in the platform.Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pandangan orang tua terhadap film animasi anak Lellobee City Farm yang mengandung unsur LGBT pada platform Youtube Kids. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kualitatif deskriptif. Data dikumpulkan melalui wawancara terhadap 7 informan dari latar belakang yang berbeda dengan rentan usia 20-43 tahun dan memiliki anak usia 2-5 tahun. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa orang tua menganggap unsur LGBT dalam film animasi anak Lellobee City Farm merupakan hal yang tidak pantas karena tayangan tersebut berdampak negatif karena dikhawatirkan dapat berpengaruh pada pola pikir anak. Namun, orang tua dengan latar belakang pendidikan lebih rendah dibanding infoman lain cenderung tidak menyadari akan adanya unsur LGBT dalam tayangan anak tersebut karena tidak mampu mengenali simbol dan tanda yang berkaitan dengan LGBT. Perkembangan teknologi membuat banyak informasi atau konten yang memuat unsur LGBT mudah diakses di media. Adanya unsur LGBT yang lolos tayang di Youtube Kids membuat orang tua semakin waspada dan menurunkan kepercayaan pengguna terhadap platform tersebut.
Copyrights © 2024