Budimas : Jurnal Pengabdian Masyarakat
Vol 6, No 2 (2024): BUDIMAS : Jurnal Pengabdian Masyarakat

Kulit Ari Kedelai sebagai Makanan Tambahan dalam Penggemukan Sapi dan Menjelang Hari Raya Idul Adha sebagai saat yang tepat untuk Menjual Sapi Peliharaannya di Desa Palur Kecamatan Mojolaban Kabupaten Sukoharjo

Darmanto, Darmanto (Unknown)



Article Info

Publish Date
08 Aug 2024

Abstract

Pengabdian pada Masyarakat ini dilaksanakan dengan bertujuan untuk mengetahui bahwa kulit kedelai dapat dipakai sebagai makanan tambahan yang dapat digunakan untuk menggemukan sapi, untuk mengetahui penjualan sapi menjelang hari raya idul adha harganya lebih tinggi di banding dengan penjualan di hari hai lain. Kegiatan ini dilaksanakan di desa Palur, mojolaban kabupaten Sukoharjo. Metodologi pelaksanaan dilakukan dengan ceramak, tanya jawab/ diskusidan pendampingan. Tanya jawab digunakan untuk memahami persoalam, tanya jawab untuk solusi permasalahan dari masing-masing peserta dan pendampingan digunakan untuk meyakinkan dan membibing peternak sapi untuk melaksanakan program ini. Hasil pengabdin pada Masyarakat ini diharapkan dapat membantu Masyarakat peternak sapi dalam menggemukkan dan menjual sapinya dengan harga yang relatip tinggi, Keyward: harga, idul adha, kulit kedelai, Sapi gemuk

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

JAIM

Publisher

Subject

Religion Humanities Economics, Econometrics & Finance Social Sciences Other

Description

Jurnal Pengabdian Masyarakat BUDIMAS diterbitkan 2 (dua) kali setahun (April dan Oktober) oleh LPPM STIE AAS. Terbit pertama pada bulan Oktober 2019. BUDIMAS memuat hasil pengabdian kepada masyarakat dalam segala bidang. Editor mengundang para akademisi dan praktisi terkait (Perguruan Tinggi, ...