LEMBARAN PUBLIKASI MINYAK DAN GAS BUMI
Vol. 50 No. 2 (2016): LPMGB

PEREKAYASAAN SISTEM GIROSKOP GRAVITYMETER

Bambang Triharjanto (Unknown)



Article Info

Publish Date
28 Jun 2024

Abstract

Pemakaian gravitimeter darat untuk pengukuran gayaberat dilaut memerlukan suatu sistem yang memiliki kestabilamposisi sudut inklinasi untuk mengeliminir pengaruh gelombang air laut, anti getar, sensitif dan cepat yang disebutGyroskop. Persyaratam kestabilan dan posisi tegak lurus dengan permukaan bumi dalam pengukuran gravitasidipenuhi dengan cara memasang sensor inklinasi dan motor kompensator (servo motor, servo kontroler dan programkendali programable logic controller) pada kedua pasang lengan penyeimbang X dan Y, serta system peredamgetaran/goncangan berbantalan magnet. Hasil model skala laboratorium menunjukkan kinerja kestabilan posisisangat akurat terhadap bidang datar, sedangkan peredaman getaran/goncangan 50% lebih baik dengan penggunaankombinasi alat peredam berbantalan magnet dan bantalan angin (spring air).

Copyrights © 2016






Journal Info

Abbrev

LPMGB

Publisher

Subject

Chemical Engineering, Chemistry & Bioengineering Earth & Planetary Sciences Energy Environmental Science

Description

Lembaran Publikasi Minyak dan Gas Bumi (LPMGB) merupakan jurnal resmi yang dipublikasikan oleh Balai Besar Pengujian Minyak dan Gas Bumi LEMIGAS untuk menyebar luaskan informasi terkait kegiatan penelitian, pengembangan rekayasa teknologi dan pengujian laboratorium di bidang migas. Naskah dari ...