LEMBARAN PUBLIKASI MINYAK DAN GAS BUMI
Vol. 21 No. 1 (1987): LPMGB

FLUKTUASI HARGA MINYAK dari Netback ke Fixed Price

Setyo Soedradjat (Unknown)



Article Info

Publish Date
15 Oct 2024

Abstract

Sistem kontrak minyak atas dsar netback mulai berkembang pada musim panas dan musim gugur tahun 1985. Dampak negatifnya segera menimpa negara-negara eskportir minyak OPEC. Harga ekspor minyaknya jatuh kek= "single digit", suatu kemerosotan lebih dari 50% selama 6 bulan pertama 1986.

Copyrights © 1987






Journal Info

Abbrev

LPMGB

Publisher

Subject

Chemical Engineering, Chemistry & Bioengineering Earth & Planetary Sciences Energy Environmental Science

Description

Lembaran Publikasi Minyak dan Gas Bumi (LPMGB) merupakan jurnal resmi yang dipublikasikan oleh Balai Besar Pengujian Minyak dan Gas Bumi LEMIGAS untuk menyebar luaskan informasi terkait kegiatan penelitian, pengembangan rekayasa teknologi dan pengujian laboratorium di bidang migas. Naskah dari ...