Jurnal Pendidikan Matematika
VOLUME 6 NOMOR 1 JUNI 2019

Hubungan Kecerdasan Emosional terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Soal Hots

Neneng Faizatul Hasanah (Universitas Muhammadiyah Tangerang)
Sigit Raharjo (Universitas Muhammadiyah Tangerang)
Fitrizah Alkikipa (Universitas Muhammadiyah Tangerang)
Nella Anwari Ramadani (Universitas Muhammadiyah Tangerang)



Article Info

Publish Date
30 Jun 2019

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara kecerdasaan emosional terhadap kemampuan pemecahkan masalah soal hots di sekolah MTS Daarul Muttaqien Tangerang. Metode penelitian yang dipakai adalah kuantitatif dengan jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian korelasional. Pengambilan sampel dilakukan dengan menggunakan teknik Simple Random Sampling. Data penelitian ini menggunakan hasil tes siswa dalam menyelesaikan soal hots. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat hubungan yang signifikan antara kecerdasan emosional terhadap kemampuan pemecahaan masalah soal hots dengan taraf signifikan uji normalitas 0,74 > 0,05 yang berarti data berdistribusi normal, taraf signifikan uji homogenitas dengan nilai sig P-value > 0,05 yaitu 0,372 > 0,05 maka H0 diterima sehingga kedua sampel homogen. Kesimpulan pembahasan penelitin ini adalah terdapat hubungan kecerdasan emosional terhadap kemampuan pemecahan masalah soal hots siswa MTS Daarul Muttaqien Tangerang dengan hasil yang didapatkan nilai rata-rata kelas eksperimen adalah 75,69 sedangkan nilai rata-rata kelas kontrol adalah 54,48Kata Kunci: Kecerdasam Emosional, Pemecahan Masalah, Hots

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

jpm

Publisher

Subject

Mathematics

Description

The focus and scope of JPM: Jurnal Pendidikan Matematika include various aspects of Mathematics Education, such as research and development, quantitative and qualitative studies, experimental research, correlation and regression analysis, application of theory, critical analysis studies, and Islamic ...