Jurnal Sains & Teknologi Fakultas Teknik Universitas Darma Persada
Vol. 11 No. 1 (2021): Jurnal Sains & Teknologi

PREDIKSI SISTEM STOK BARANG TOKO ELEKTRONIK ABC DENGAN ALGORITMA APRIORI DAN METODE MOVING AVERAGE




Article Info

Publish Date
15 Mar 2021

Abstract

Kesulitan untuk mengetahui perkiraan penambahan persediaan barang pada toko abc, sehingga akan berakibat pada sirkulasi dan ruangan yang tersedia tidak sesuai dengan kebutuhan. Dalam penambahan stok barang tidak ada waktu yang ditentukan jika ingin membeli stok barang tersebut. Terkadang juga persediaan barang habis sebelum di ketahui adanya pemesanan barang berikutnya. Penggunaan algoritma apriori untuk mengetahui barang yang sering dan laku terjual dan metode moving average di gunakan untuk menghitung jumlah prediksi sesuai dengan jenis persediaan barang. Diharapkan dengan bantuan aplikasi dengan pemanfaatan algoritma algoritma Apriori dan Moving Average dapat memperkirakan apa yang dibutuhkan atau stok bahan apa saja yang dapat ditambah ke dalam gudang sesuai dengan perhitungan yang ada di di sistem.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

jst

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Electrical & Electronics Engineering Industrial & Manufacturing Engineering Mechanical Engineering

Description

Jurnal ini menerima manuskrip atau artikel dalam bidang teknik/rekayasa dari berbagai kalangan akademisi dan peneliti baik nasional maupun internasional, yaitu: * Teknik Elektro dan Komunikasi * Teknik Industri * Teknik Informatika * Sistem Informasi * Teknik ...