INTEGRASI : Jurnal Ilmiah Keagamaan dan Kemasyarakatan
Vol. 1, No. 1 : INTEGRASI (JANUARI-JUNI 2023)

PEMBENTUKAN KARAKTER DISIPLIN SISWA MELALUI KEGIATAN PRAMUKA DI SDN SEIANYAR

Fatimah, Siti (Unknown)
Heliana, Hikmah (Unknown)



Article Info

Publish Date
26 Jun 2023

Abstract

Pendidikan Karakter Merupakan Salah Satu Aspek Penting Dalam Pendidikan, Dan Disiplin Merupakan Salah Satu Karakter Yang Perlu Ditanamkan Pada Siswa.[1] Tujuan Dari Penelitian Ini Adalah Untuk Mengetahui Bagaimana Kegiatan Pramuka Dapat Membantu Pembentukan Karakter Disiplin Siswa Di SDN SEIANYAR.[2] Metode Penelitian Yang Digunakan Adalah Metode Kualitatif Dengan Deskriptif Data Dikumpulkan Melalui Wawancara Dengan Guru Pramuka Dan Observasi Langsung Terhadap Kegiatan Pramuka Yang Dilakukan Di Sekolah.[3] Hasil Penelitian Menunjukkan Bahwa Melalui Kegiatan Pramuka, Siswa Di SDN SEIANYAR Diajarkan Untuk Disiplin Dalam Berbagai Aspek. Mulai Dari Disiplin Dalam Waktu, Disiplin Dalam Bersikap, Hingga Disiplin Dalam Menjalankan Tugas Dan Tanggung Jawab. Kegiatan Pramuka Mengajarkan Siswa Untuk Memperhatikan Waktu Dan Menjaga Ketepatan Waktu Dalam Melakukan Tugas-Tugasnya, Seperti Datang Tepat Waktu Pada Saat Latihan Pramuka.Kata Kunci : Pembentukan Karakter, Disiplin , Pramuka 

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

integrasi

Publisher

Subject

Religion Social Sciences

Description

NTEGRASI Jurnal Ilmiah Keagamaan dan Kemasyarakatan is an open access and peer-reviewed journal of Islamic Studies published by the Yayasan Maslahatul Ummah Ilal Jannah South Kalimantan. It contains writings from lecturers, education staff, education observers, and others. This journal is published ...