Akademika
87-94

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI ADMINISTRASI PEMESANAN TIKET DAN PENGIRIMAN BARANG PADA TRAVEL CV. PO. RANI TRANS JAMBI

Lailyn Puad (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Nov -0001

Abstract

Sistem informasi adalah satu sistem yang berbasis komputer yang menyeiakan informasi bagi pemakainya termasuk dalam suatu organisasi ataupun perusahaan,dalam hal ini sistem informasi sangatlah diperlukan karena di zaman modern yang serba canggih ini penggunaan komputer dan aplikasi komputer sudah menjadi kebutuhan utama dalam rangka meningkatkan kinerja dalam suatu perusahaan baik perusahaan kecil,menengah,sampai perusahaan yang besar. Setiap kinerja proses yang manual dari perusahaan pun dapat digantikan oleh komputer karena komputer mampu melakukan proses-proses yang saat ini dikerjakan secara manual dengan lebih cepat,tepat dan akurat. Selain itu komputer juga dapat menyimpan semua data -data penting dalam bentuk file dengan sangat aman s erta waktu yang dibutuhkan dengan melakukan pekerjaan menggunakan komputer sangat efektif dan efesien

Copyrights © 0000






Journal Info

Abbrev

akademika

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Jurnal Akademika merupakan media publikasi hasil penelitian dari para akademisi serta praktisi yang berkenaan dengan teknologi informasi dengan beberapa topik bahasan meliputi sistem informasi, jaringan komputer, keamanan sistem, multimedia, kecerdasan buatan, dan sistem pakar. Jurnal Akademika ...