Akademika
Vol 10 No 1 (2017): Jurnal Akademika

SISTEM INFORMASI PENJUALAN PADA CV. SUARA AGUNG ELEKTRONIK JAMBI: Sistem Informasi Penjualan, Elektronik, CV.Suara Agung Elektronik Jambi, Visual Studio 2010, dan MySQL

Astari Prakasiwi, Degita (Unknown)
Anggraini, Yuni (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Apr 2018

Abstract

CV.Suara Agung Elektronik Jambi adalah Perusahaan yang beralamatkan di JL.Sam Ratulangi No.38 Kota Jambi. Perusahaan menengah ini bergerak dibidang penjualan produk elektronik, salah satunya merk produk Sharp. Penelitian ini bertujuan untuk membgun sebuah sistem informasi pada CV.Suara Agung Elektronik Jambi yang memanfaatkan teknologi informasi yang mencatat seluruh transaksi bisnis yang berkaitan dengan sistem informasi penjualan. Penulisan ini dilakukan untuk memudahkan perusahaan dalam mengolah data penjualan hingga perekapan laporan penjualan secara cepat, tepat, dan akurat, karena sistem informasi ini dapat meminimalisir kesalahan pendataan penjualan dalam meningkatkan kualitas pelayanan CV.Suara Agung Elektronik Jambi kepada para konsumennya. Sistem Informasi ini dibangun menggunakan Visual Studio 2010 dan Database MySQL yang berkaitan dengan penelitian yang didapat melalui studi lapangan dan studi pustaka.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

akademika

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Jurnal Akademika merupakan media publikasi hasil penelitian dari para akademisi serta praktisi yang berkenaan dengan teknologi informasi dengan beberapa topik bahasan meliputi sistem informasi, jaringan komputer, keamanan sistem, multimedia, kecerdasan buatan, dan sistem pakar. Jurnal Akademika ...