Neraca Manajemen, Akuntansi, dan Ekonomi
Vol. 12 No. 9 (2024): Musytari : Jurnal Manajemen, Akuntansi, dan Ekonomi

Peran manajemen risiko dalam meningkatkan kinerja perusahaan: studi manajemen sumber daya manusia di OFA Cafe Bandar Setia

Muhammad Faiz (Unknown)
Arsyadona, M.M (Unknown)



Article Info

Publish Date
27 Dec 2024

Abstract

Penelitian ini mengkaji bagaimana penerapan strategi manajemen risiko SDM dapat meningkatkan kinerja OFA Cafe Bandar Setia. Fokus penelitian adalah pada identifikasi risiko SDM, analisis likelihood dan impact, serta formulasi strategi pengendalian risiko. Data dikumpulkan melalui studi kasus dengan metode campuran (kuantitatif dan kualitatif). Hasil penelitian menunjukkan bahwa strategi manajemen risiko SDM yang tepat sasaran, seperti program pelatihan, peningkatan kompensasi, dan perbaikan lingkungan kerja, berdampak positif pada kinerja kafe. Penelitian ini memberikan rekomendasi bagi manajemen OFA Cafe dan industri F&B secara umum dalam mengimplementasikan manajemen risiko SDM yang efektif

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

musytarineraca

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Environmental Science

Description

Musytari: Neraca Manajemen, Akuntasi, Ekonomi, adalah jurnal nasional peer-review yang diterbitkan oleh CV Anugrah Anggota IKAPI. Musytari: Neraca Manajemen, Akuntasi, Ekonomi membahas ekonomi dan bisnis dalam ruang lingkup berbagai disiplin ilmu ekonomi, manajemen, dan akuntansi. Tim editorial ...