Jurnal Pengabdian Masyarakat Nusantara
Vol 4 No 1 (2024): Desember 2024

Sosialisasi dan Pelatihan Modul Data Preparation Aplikasi JIMAT di NPCI Kabupaten Kediri

Wulanningrum, Resty (Unknown)
Bekti, Ruruh Andayani (Unknown)
Utomo, Wahyu Cahyo (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Dec 2024

Abstract

Pengabdian ini bertujuan untuk menyosialisasikan dan melatih modul Data Preparation Aplikasi JIMAT di NPCI Kabupaten Kediri. Dengan adanya peningkatan penggunaan teknologi informasi di berbagai sektor, diperlukan penyusunan data yang tepat dan efisien bagi atlet disabilitas yang potensial. Pelaksanaan sosialisasi dan pelatihan ada 5 tahapan, yaitu registrasi peserta, open ceremony, pemamparan materi, diskusi dan penyerahan aset, dan penutup. Hasil pengabdian semua peserta sangat antusias dan tertib dalam mengikuti acara pelatihan dan keluarga besar NPCI Kabupaten Kediri sekarang merasa senang karena mereka mempunyai sistem untuk pendataan atlet potensial.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

dimastara

Publisher

Subject

Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Control & Systems Engineering Electrical & Electronics Engineering Industrial & Manufacturing Engineering

Description

Jurnal Dimastara merupakan jurnal pengabdian kepada masyarakat yang berfokus pada bidang keilmuan/kegiatan pengabdian yaitu Teknik, Manajemen, Kewirausahaan, Pendidikan, Sosial, Sains, Kesehatan, Pertanian dan Peternakan, Seni dan ...