SEMNASTERA (Seminar Nasional Teknologi dan Riset Terapan)
Vol 6 (2024)

Tinjauan Bauran Pemasaran Cafe All Sunday di Kota Sukabumi

Gustaf, Reynold (Unknown)
Falah, Fildhan Nur (Unknown)



Article Info

Publish Date
26 Oct 2024

Abstract

Abstrak Perkembangan industri coffee shop di Kota Sukabumi mengalami peningkatan yang pesat, dengan banyaknya pendirian coffee shop baru yang bersaing untuk menarik perhatian konsumen. Hal ini menimbulkan tantangan bagi setiap coffee shop, termasuk Allsunday Space, untuk memahami dan memenuhi harapan pasar. Untuk menjawab permasalahan tersebut, penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif, yang melibatkan observasi, wawancara, dan studi pustaka guna mengumpulkan data yang relevan tentang bauran pemasaran yang diterapkan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Allsunday Space menerapkan bauran pemasaran 7P secara efektif, dengan variasi produk yang berkualitas, harga yang terjangkau, dan lokasi strategis. Selain itu, promosi yang dilakukan, termasuk event "Kopiria," memberikan potongan harga khusus pada minggu pagi, mendorong konsumen untuk menikmati kopi di pagi hari, sehingga menciptakan pengalaman unik dan meningkatkan daya tarik pelanggan.  

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

semnastera

Publisher

Subject

Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Electrical & Electronics Engineering Mechanical Engineering

Description

Seminar Nasional Teknologi dan Riset Terapan (Semnastera) merupakan suatu forum satu tahunan yang diselenggarakan oleh Politeknik Sukabumi untuk kegiatan deseminasi hasil-hasil penelitian. Forum ini dapat dijadikan ajang bertukar informasi dalam bidang teknologi dan riset terapan bagi para ...