Jurnal Ilmu Ekonomi
Vol. 3 No. 3 (2024): Jurnal Ilmu Ekonomi (JIE), Desember 2024

Tantangan dan Peluang Dalam Sektor Ekspor dan Impor Di Era Digital

Carolin, Vina (Unknown)
Insan, Nuryatul (Unknown)
Afila, Duhan Rofif (Unknown)
Malik, Anas (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Dec 2024

Abstract

Di era digital yang terus berkembang membawa perubahaan termasuk dalam asspek perdagangan internasional terutama sektor eskpor dan impor, menghadapi berbagai tantangan yang signifikan. penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dampak transformasi digital terhadap praktek perdagangan internasional dengan fokus pada beberapa praktek perdagangan internasional, dengan fokus pada factor-faktor yang mempengaruhi kinerja sektor ini. penelitian ini menggunakan metode penelitian studi literatur dengan pendekatan kualitatif menggunakan analisis data dari berbagai sumber terpercaya. hasil menunjukan bahwa digitalisasi telah meningkatkan efesiensi operasional melalui otomatisasi, penggunaan platform e-commerce, dan sistem rantai pasokan yang lebih baik, namun, tantangan siber, regulasi yang berubah ubah, dan kesenjangan teknologi antar negara juga muncul sebagai hambatan bagi pelaku industri, disisi lain peluang untuk memperluas pasar global, inovasi teknologi dan meningkatkan daya saing produk lokal semakin terbuka lebar. penelitian ini merekomendasikan perlunya strategi adaptasi yang tepat untuk memanfaatkan teknologi digital secara optimal dalam mengahdapi dinamika pasar global.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jie

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal Ilmu Ekonomi (JIE) adalah jurnal yang menerbitkan artikel ilmiah bidang ilmu ekonomi termasuk diantaranya ekonomi makro, ekonomi mikro, ekonomi pembangunan, moneter dan perbankan, ekonomi regional, perencanaan pembangunan, ekonomi publik, keuangan negara/daerah/desa, ekonomi internasional, ...