Rang Teknik Journal
Vol 8, No 1 (2025): Vol. 8 No. 1 Januari 2025

ANALISIS MODULUS KEHALUSAN (FM) AGREGAT HALUS TERHADAP SIFAT- SIFAT BETON SELF COMPACTING CONCRETE (SCC)

Prabowo, Joan (Unknown)
Rosyad, Farlin (Unknown)



Article Info

Publish Date
06 Jan 2025

Abstract

Self Compacting Concrete atau biasa disingkat dengan SCC merupakan beton inovatif yang dapat memadatkan sendiri (tanpa vibrator) dan mampu mengalir dengan beratnya sendiri untuk mengisi bekisting dengan jenuh tanpa mengalami segregasi. Material dari SCC tidak jauh berbeda dari beton normal, yaitu Agregat Halus , agregat halus, semen, air, hanya saja pada SCC terdapat bahan tambah admixture berupa superplasticizer. Dari hasil pengujian Agregat Halus didapat kesimpulan bahwa hasil pengujian kuat tekan beton SCC umur 7 hari menggunakan 3 sampel benda uji, dengan masing masing hasil yaitu SCC-martapura-7hari sebesar 32,45 Mpa, lalu SCC-tanjunglubuk-7hari sebesar 35,05 dan SCC-perjito-7hari sebesar 34,77. Dan SCC-martapura-28hari sebesar 42,24, lalu SCC-tanjunglubuk-28hari sebesar 42,19, dan SCC-perjito-28hari sebesar 42,13.Keywords: Agregat Halus, Self Compaction Concrete

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

RANGTEKNIKJOURNAL

Publisher

Subject

Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Electrical & Electronics Engineering Engineering

Description

RANG TEKNIK JOURNAL, merupakan Jurnal Penelitian dan Kajian Ilmiah yang diterbitkan Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat yang terbit 2 (dua) kali dalam ...