Jurnal Sains Komputer dan Sistem Informasi
Vol. 2 No. 1 (2024): Jurnal Sains Komputer dan Sistem Informasi

Sistem Informasi Pelayanan Jasa Laundry Berbasis Web

Br.Sinulingga, Stepani Yemima (Unknown)
Sembiring, Erianto (Unknown)
Halawa, Noniriang (Unknown)



Article Info

Publish Date
26 Jun 2024

Abstract

Berkembangnya teknologi menjadi peluang untuk pengusaha agar dapat meminimalisir data yang ada agar tidak tercecer maupun hilang, mungkin dulu Laundry hanya ada di hotel saja sebagai pelengkap fasilitas yang hotel berikan kepada konsumen namun seiring berjalannya waktu laundry pun dapat kita temukan dimana-mana dan dapat kita nikmati tanpa harus perg ke hotel. Penulis berencana membuat Sistem Informasi Laundry yang akan penuls namai SIMILA selain dapat dimanfaatkan dalam segi data agar tidak beresiko kehilangan juga dapat mempersingkat waktu dalam pencarian data konsumen begitu juga konsumen agar lebih mudah mengetahui sampai mana pengerjaan barang yang sedang diproses. Juga mempermudah konsumen dalam mengatur waktu kini tidak usah datang ketempat laundry jika ingin melaundry pakaian cukup dengan pesan maka kurir akan menjemput barang yang akan dilaundry maupun barang yang sudah beres dilaundry.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jursakomsi

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Jurnal Sains Komputer dan Sistem Informasi merupakan Jurnal yang diterbitkan oleh PT. Gelora Cipta Nusantara. Jurnal ini terbit 2 kali dalam setahun yaitu pada bulan Juni dan Desember. Misi dari Jurnal Sains Komputer dan Sistem Informasi adalah untuk menyebarluaskan, mengembangkan dan menfasilitasi ...