Tujuan dari penulisan ini adalah untuk mengetahui proses kegiatan koperasi karyawan UIKA, dan untuk mengetahui peran koperasi karyawan uika (KIKA) dalam mensejahterakan anggota. Dalam penelitian ini, peneliti menggunakan pendekatan metode kualitatif. Adapun teknik pengumpulan data dilakukan dengan cara observasi, interview (waancara) dan dokumentasi. Sedangkan informan di ambil secara purposive sampling. Dari hasil penelitian diketahui bahwa Koperasi Karyawan Universitas Ibn Khaldun Bogor mampu menunjukan perannya sebagai alat perjuangan dan dapat menesejahterakan anggota.
Copyrights © 2019