Jurnal Kewirausahaan Bukit Pengharapan
Vol. 3 No. 1 (2023): Periode Mei

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHIPRICE EARNING RATIO PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI TAHUN 2017-2020

Krismanto, Kelvin (Unknown)
Salsabila, Zulpa (Unknown)
Dessyana, Dessyana (Unknown)



Article Info

Publish Date
24 May 2023

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh likuiditas, leverage, perputaran persediaan,profitabilitas, perencanaan pajak. Populasi dalam penelitian ini berjumlah 240 perusahaan. Metode pengambilansampel yang digunakan adalah metode purposive sampling dan diperoleh sampel sebanyak 60 perusahaan dengan200 objek pengamatan. Data penelitian diperoleh dari laporan tahunan perusahaan manufaktur yang terdaftar diBursa Efek Indonesia periode 2017-2020. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis kuantitatif denganmenggunakan model persamaan struktural dengan program IBM SPSS Statistic 25. Hasil analisis menunjukkansecara simultan variabel Leverage (DER), Likuiditas (CR), Perputaran Persediaan, Profitabilitas (ROE), danPerencanaan Pajak (ETR) berpengaruh terhadap variabel Price Earning Ratio. Sedangkan, secara parsialmenunjukkan Likuiditas (CR) dan Leverage (DER) berpengaruh negatif terhadap Price Earning Ratio sedangkan,variabel Perputaran Persediaan (ITR), Profitabilitas (ROE) dan Perencanaan Pajak tidak berpengaruh terhadapPrice Earning Ratio pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2017-2020

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

JUWIRA

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal Kewirausahaan Bukit Pengharapan (JUWIRA) merupakan jurnal yang dikelolah oleh Program studi Kewirausahaan Institut Teknologi dan Bisnis Kristen Bukit Pengharapan, Jurnal ini menghasilkan artikel dari luaran penelitian yang dilakukan oleh Mahasiswa, Dosen dan Peneliti. Jurnal Kewirausahaan ...