Tulisan ini hendak membidikkan perhatiannya pada pemikiran KH. Hasyim Asy’ari dengan fokus utama pada bidang kalam (teologi). Namun, sebelum masuk dalam perbincangan teologis, akan dibahas terlebih dahulu sketsa biografi dan genealogi intelektual tokoh legendaris ini.
Refleksi (ISSN 0215 6253) is a journal published by the Faculty of Ushuluddin Syarif Hidayatullah State Islamic University, Jakarta. The Journal specializes in Qur'an and Hadith studies, Islamic Philosophy, and Religious studies, and is intended to communicate original researches and current issues ...