Jurnal Pengabdian Masyarakat : Pemberdayaan, Inovasi dan Perubahan
Vol 5, No 2 (2025): JPM: Pemberdayaan, Inovasi dan Perubahan

Pendampingan Digitalisasi Keuangan dengan Aplikasi “SI APIK” dan Proses Produk Halal untuk Komunitas Kopi di Kabupaten Pasuruan

Andriani, Sri (Unknown)
Sucipto, Agus (Unknown)



Article Info

Publish Date
14 Mar 2025

Abstract

Community empowerment of micro, small and medium enterprises (MSMEs) in the coffee sector is one of the strategic efforts in supporting the development of a sustainable creative economy. This research aims to improve financial governance and halal certification through digitalization in the coffee community in Kucur Hamlet, Pasuruan. The program uses a training and mentoring approach to implement the SI APIK application, which is designed to facilitate systematic and efficient financial recording. In addition, guidance is provided in the halal certification process to expand market access, especially in supporting halal tourism. The results of this service show a significant improvement in community financial managerial skills, with transparency and accuracy of financial reports. The halal certification process that has been passed has also increased consumer confidence, making coffee products more competitive in the halal market. This program also has a positive impact on the local economy with the development of the halal-based tourism sector. Thus, financial digitization and halal certification have proven effective in supporting the creative economy and encouraging the competitiveness of MSMEs in a wider market.ABSTRAKPemberdayaan komunitas usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) di sektor kopi merupakan salah satu upaya strategis dalam mendukung pengembangan ekonomi kreatif yang berkelanjutan. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan tata kelola keuangan dan sertifikasi halal melalui digitalisasi pada komunitas kopi di Dusun Kucur, Pasuruan. Program ini menggunakan pendekatan pelatihan dan pendampingan implementasi aplikasi SI APIK, yang dirancang untuk memfasilitasi pencatatan keuangan secara sistematis dan efisien. Selain itu, dilakukan bimbingan dalam proses sertifikasi halal untuk memperluas akses pasar, khususnya dalam mendukung wisata halal. Hasil dari pengabdian ini menunjukkan adanya peningkatan yang signifikan dalam keterampilan manajerial keuangan komunitas, dengan adanya transparansi dan akurasi laporan keuangan. Proses sertifikasi halal yang telah dilalui turut meningkatkan kepercayaan konsumen, menjadikan produk kopi lebih kompetitif di pasar halal. Program ini juga memberikan dampak positif terhadap ekonomi lokal dengan semakin berkembangnya sektor pariwisata berbasis halal. Dengan demikian, digitalisasi keuangan dan sertifikasi halal terbukti efektif dalam mendukung ekonomi kreatif dan mendorong daya saing UMKM dalam pasar yang lebih luas.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

JPMWidina

Publisher

Subject

Religion Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Environmental Science Industrial & Manufacturing Engineering Languange, Linguistic, Communication & Media Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Public Health Other

Description

Jurnal Pengabdian Masyarakat: Pemberdayaan, Inovasi dan Perubahan adalah jurnal dengan ISSN (2808-3407)Â yang dikelola oleh penerbit widina di bawah badan hukum CV. Widina Media Utama. Mempublikasikan artikel tentang kegiatan pengabdian kepada masyarakat di bidang pendidikan, sosial, pengembangan ...