Ezra Science Bulletin
Vol. 3 No. 1 (2025): January-June 2025

REPRESENTASI TRAUMATIK TOKOH IBU MELALUI SETTING DAN PROPERTY PADA FILM FIKSI MALA ROMANSA

Fendri, Muhammad Luthfi (Unknown)
Hamzaini (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Mar 2025

Abstract

Skenario film Mala Romansa bergenre drama tragedi dan Film fiksi Mala Romansa menggunakan konsep representasi traumatik tokoh ibu melalui setting dan property. Identitas tokoh ibu merupakan seorang ibu rumah tangga yang mengalami penyakit trauma Alzheimer dan masih mengenang anaknya yang di masa lalu. Ia masih terjebak dalam kenangan masa lalu bersama anaknya, yang terlihat melalui setting dan property berupa barang-barang yang sering digunakan anaknya saat masih kecil. Terlihat dari setting dan property yang dihadirkan berupa barang-barang yang sering di pakai dan digunakan oleh anaknya di masa lalu. Setting dan property tersebut tidak hanya menjadi penanda kenangan, tetapi juga menjadi jembatan emosional yang menghubungkan trauma sang ibu dengan cerita yang ingin disampaikan. Setting dan property yang digunakan pada set meliputi baju-baju Ari kecil, Mainan Ari kecil, dan lukisan yang di gambar Ari ketika kecil, setting dan property tersebut dapat merepresentasikan traumatik ibu yang mengalami trauma terhadap kematian anaknya di masa lalu.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

ezrascibin

Publisher

Subject

Arts Humanities Computer Science & IT Social Sciences Other

Description

Ezra Science Bulletin is a open-access publication journal of research results, scientific research articles, conceptual articles, literature reviews, and/or ideas from various disciplines science. Ezra Science Bulletin is providing a platform that welcomes and acknowledges high quality empirical ...