Jurnal Teknik AMATA
Vol. 5 No. 2 (2024)

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN MENGGUNAKAN APLIKASI ADOBE ANIMATE PADA MATERI PERMESINAN KAPAL PENANGKAP IKAN DI SMK NEGERI 1 MANANGGU

Sutrisno R. Kiu (Unknown)
Arafat, Muh Yasser (Unknown)
Machmoed, Buyung R (Unknown)
Larosa, Esta (Unknown)



Article Info

Publish Date
12 Dec 2024

Abstract

ABSTRAK : Tujuan dari penelitian ini adalah mengembangkan dan mengetahui kelayakan media pembelajaran interaktif berbasis Animasi pada materi permesinan kapal penangkap penangkap ikan. Metode penelitian yang digunakan adalah Research and Development (R&D) dengan menggunakan model Four D (4D) Define, Desing, Development, and Disseminationt). Teknik Analisi data yang digunakan adalaha Teknik analisis kuantitatif dan kualitatif. Lokasi penelitian ini di sekolah SMK Negeri 1 Mananggu dan subjek penelitian yakni siswa yang berada di kelas X. Teknik pengumpulan data adalah kusioner untuk menguji kelayakan media. Hasil penelitian ini menghasilkan produk berupa media pembelajaran yang interaktif berbasis animasi pada materi permesinan kapal penangkap ikan. Media pembelajaran yang didesain dinyatakan valid karena telah diuji kevalidannya oleh ahli media sebesar 95,86%, ahli materi 99,2%, dan siswa sebesar 81,17%. Berdasarkan data diatas, dapat disimpulkan bahwa media yang dikembangkan sangat layak dan dapat dipergunakan sebagai perangkat pembelajaran di sekolah SMK Negeri 1 Mananggu.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

Amata_amamapare

Publisher

Subject

Automotive Engineering Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Earth & Planetary Sciences Electrical & Electronics Engineering

Description

Jurnal Teknik AMATA is a place for researchers to publish the latest research results in the fields of Civil Engineering, Mechanical Engineering, Electrical Engineering and mining engineering, or contribute learning materials for engineering students, which can be scientifically accounted for and ...