Dalam penelitian ini berjutuan untuk mengetahui Peran Fintech Payment Gateway dan Peer to Peer Lending Terhadap Perkembangan UMKM. Metode penelitian ini menggunakan metode kuantitatif. Populasi dalam penelitian adalah para pelaku UMKM di daerah Umbulharjo. Sampel yang digunakan adalah 100 pelaku UMKM. Uji yang digunakan dalam penelitian meliputi, uji validitas, uji reliabilitas, uji normalitas, uji heterokedastitas, multikoneritas, uji analisis linier berganda, uji t parsial, uji f, dan uji koefisien determinasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa fintech payment gateway dan peer to peer lending berpengaruh dan signifikan terhadap perkembangan UMKM.
Copyrights © 2025