E-JURNAL AKUNTANSI
Vol 1 No 2 (2012)

Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kebijakan Dividen Pada Perusahaan Wholesale dan Retail Trade di BEI

Agus Setiawan (Falkutas Ekonomi Universitas Udayana, Bali, Indonesia)
I Made Mertha (Unknown)



Article Info

Publish Date
05 Dec 2012

Abstract

Kebijakan dividen menyangkut masalah penggunaan laba yang menjadi hak para pemegang saham.  Pada dasarnya laba tersebut bisa dibagi dalam bentuk dividen atau ditahan untuk diinvestasikan kembali di dalam perusahaan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Ukuran Perusahaan, Kepemilikan Manjerial, Profitabilitas (return on equity), Likuiditas (current ratio), Financial Leverage (debt to equity Ratio) pada Kebijakan Dividen perusahaan wholesale dan retail trade di Bursa Efek Indonesia periode 2008-2010. Dari 24 perusahaan wholesale dan retail trade yang terdaftar hanya 10 perusahaan yang digunakan sebagai sampel sesuai dengan kriteria purposive sampling.Berdasarkan hasil analisis hipotesis diketahui bahwa variabel Ukuran Perusahaan, Kepemilikan Manajerial, dan financial leverage (debt to equity ratio), tidak berpengaruh signifikan terhadap Kebijakan Dividen, sedangkan  hasil analisis hipotesis diketahui bahwa Profitabilitas (return on equity) dan Likuiditas (current ratio) berpengaruh signifikan terhadap Kebijakan Dividen

Copyrights © 2012






Journal Info

Abbrev

akuntansi

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

E-Jurnal Akuntansi covered various research approaches, namely: quantitative, qualitative and mixed-method. E-Jurnal Akuntansi focuses related on various themes, topics and aspects of accounting and investment, including (but not limited) to the following topics: Financial Accounting Managerial ...