SITEDI
Vol. 1 No. 1 (2024): Sistem Informasi Teknologi dan Digital

Sistem Informasi Pemesanan dan Pemasaran Jasa Multimedia Menggunakan PHP dan MySQL Berbasis Website di CV Coklat Multimedia: Information System for Multimedia Services Ordering and Marketing Using PHP and MySQL Based Website at CV Coklat Multimedia.

Maulana Amir Mahfud (Universitas Teknologi Digital)
Wahyu Krishantoro (Universitas Teknologi Digital)



Article Info

Publish Date
24 Jun 2024

Abstract

Perkembangan teknologi yang demikian pesat menimbulkan dampakbesar terhadap kehidupan sosial bermasyarakat, khususnya bagi instansiatau perusahaan yang membutuhkan sistem informasi komunikasi danpengolahan data secara tepat,cepat dan akurat, Perkembangan yangpesat tidak hanya teknologi perangkat keras, tetapi metode pengolahandata juga ikut berkembang, salah satu metode pengolahan data yangcukup berkembang adalah PHP dan MYSQL. Di era perkembanganteknologi nformasi yang semakin canggih saat ini, ada beberapaperusahaan yang melakukan pemesanan jasa multimedia denganmendatangi ke lokasi, seperti pemesanan foto dan video, seiringberjalanya waktu pemesanan produk secara langsung ke lokasi dinilaikurang efektif karena adanya kesibukan dan kegiatan sehari hari yangdilakukan pelanggan sehingga berdampak kurangnya informasi yangdidapat. Untuk itu di butuhkan sebuah media berupa situs web sebagaisistem pemesanan jasa multimedia, salah satunya di CV CoklatMultimedia, Metode penelitian yang digunakan pada website ini adalahteknik pengumpulan data, yang terdiri dari observasi, wawancara, studipustaka, sedangkan model pengembangan yang dilakukan yaitu analisa,perancangan, pengujian dan implementasi. Sistem informasipemesanan jasa di CV Coklat Multimedia berbasis web ini dapatdigunakan sebagai sumber informasi produk dan pemasaran perusahaandan dapat memperluas jangkauan pemasaran

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

SITEDI

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering

Description

Sistem Informasi dan Teknologi Digital (SITEDI) is a peer-reviewed journal published by Universitas Teknologi Digital. The journal focuses on the latest advancements and research in the fields of information systems, technology, and digital innovations. Our mission is to provide a platform for ...