Journal Of Health Science Community
Vol. 1 No. 2 (2020): November

Pengaruh Peran Orangtua Terhadap Perkembangan Psikososial Anak Usia Pra Sekolah

Kusumawardani, Galuh Dewi (Unknown)
Mufida, Riza Tsalasatul (Unknown)



Article Info

Publish Date
02 Nov 2020

Abstract

Peran orangtua sangat berpengaruh terhadap perkembangan psikososial anak. Perkembangan psikososial adalah perkembangan yang berkaitan dengan emosi, motivasi dan perkembangan pribadi manusia serta perubahan dalam bagaimana individu berhubungan dengan orang lain. Hubungan kedekatan anak dengan dengan orangtua inilah yang nantinya akan membentuk karakter dan pribadi anak secara keseluruhan, sehingga anak akan siap berada di lingkuangan sosial. Peran orangtua dalam perkembangan psikosial pada anak akan membantu anak dalam membentuk karakter guna menghadapi tantangan sosial di masa depan. Metode yang digunakan adalah Systematic Literatur Review dengan mencari electronic database, pencarian jurnal menggunakan Google Schoolar dengan kata kunci “perkembangan psikososial pada anak usia pra sekolah” yang jumlah jurnalnya 1, akan tetapi ada 20 jurnal pendukung yang didapatakn dari berbagai sumber diantaranya Google Schoolar maupun PubMed dengan memberikan hasil yang menekan pada ada tidaknya pengaruh peran orangtua terhadap perkembangan psikososial anak usia pra sekolah. Peran orang tua membawa pengaruh terhadap pekembangan psikososial anak

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

jhsc

Publisher

Subject

Dentistry Health Professions Medicine & Pharmacology Nursing Public Health

Description

Journal of Health Science Community (JHSC) is an open access journal (e-journal) which publishes scientific works for health worker, academic people, and practitioners. JHSC welcomes and invites original and relevant research articles in health science, as well as literature study and case report ...